Selasa, 16 Januari 2018

Pilihan Minuman Bisa Menentukan Karakteristik Seseorang, Masa sih??


Pernahkah kamu melihat beberapa artikel atau buku yang secara gamblang menjelaskan bahwa pilihan minuman bisa menjelaskan kepribadian manusia? Well, jangan salah paham dulu, POPIe. Memang pembahasan tersebut bisa saja sangat terdengar mitos ataupun hanya bahasan “asik-asikan”, tapi coba pikirkan kembali, apa sih yang menyebabkan manusia memiliki intensi yang berbeda dalam memilih sesuatu? Sebetulnya, ada lho ilmu yang mempelajari cara pandang manusia berdasarkan pikiran secara sadarnya (consciousness), ilmu ini disebut sebagai fenomenologi. Nah, perbedaan pikiran secara sadar inilah yang menyebabkan manusia memiliki intensi yang berbeda-beda dalam memilih sesuatu. Tapi jangan salah lagi, intensi ini juga harus dimasukkan lagi ke dalam konteks dan pola tertentu. Tapi, ya, pada dasarnya beginilah kira-kira contoh pilihan minuman orang dan gambaran karakteristiknya:

1. Kopi Hitam

Kopi bisa dijadikan banyak macam bentuk. Tapi, kira-kira tahukah kamu orang yang gemar meminum kopi hitam, tanpa gula ataupun susu? Apabila iya, mungkin ia adalah penikmat keaslian biji kopi. Well, bukan itu saja, kesensitifan mereka dalam merasakan cita rasa asli berbagai macam kopi membuat mereka, orang-orang penggemar kopi hitam, terbiasa untuk mengungkapkan pendapatnya mengenai kopi tersebut. Dengan begitu, kemungkinan besar mereka juga tidak takut untuk mengungkapkan pendapat mereka terhadap hal-hal lainnya. In conclusion, bisa jadi mereka adalah orang yang berani mengambil keputusan dan mengungkapkan pendapatnya.

2. Air Putih

Memilih air putih di tengah-tengah banyaknya variasi menu merupakan keputusan yang sulit. Bukan karena kebingungan karena saking banyaknya varian minuman yang ada, coba cek kembali orang-orang yang lebih gemar memesan air putih, apakah hal tersebut merupakan salah satu dari prinsip kuat yang ia miliki? Hidup sehat dan tidak terpengaruh oleh kenikmatan minuman lainnya. Orang-orang ini biasanya cukup menerima dan mampu beradaptasi dengan rintangan yang sedang dihadapinya. Tidak takut untuk diberi komentar pelayan ataupun temanmu mengenai pilihan memesan air putih, hal ini juga bisa berarti orang tersebut memiliki keyakinan yang kuat.

3. Teh

Take it easy, let us have a cup a tea or more. Yap, tea person biasanya adalah orang yang biasanya gemar berdiskusi di dalam grup atau orang-orang dalam jumlah yang sedikit. Mungkin bukan karena sungkan berbicara di depan umum, hanya saja proses diskusi dengan orang yang lebih sedikit dinilai lebih kondusif dan ringan. Mereka juga tidak terlalu suka melakukan sesuai di bawah tensi yang tinggi, atau bisa juga disebut sebagai orang yang chill. Berbeda dengan coffee person yang menginginkan kadar kafein yang lebih di dalam tubuhnya.

2 komentar:



  1. AYO GABUNG DI POKER899.VIP !
    AGEN POKER ONLINE TERPERCAYA DAN TERBAIK
    BANYAK BONUSNYA :
    Bonus New member 10.000
    BONUS REFERRAL 10%
    BONUS MINGGUAN 0.3 - 0.5 %
    BONUS NEXT DEPOSIT 5%
    TUNGGU APA LAGI ? BURUAN BERGABAUNG DI POKER899.VIP , AGEN JUDI POKER TERPERCAYA DAN AGEN RESMI POKER IDN , SIAP MELAYAN ANDA PECINTA POKER !
    CAPSA , DOMINO QQ , POKER , CEME dan masih banyak lagi
    UNTUK INFO DAN PENDAFTARAAN HUBUNGI :

    POKER899.VIP !! RAIH KEMENANGANMU SEKARANG JUGA !!
    UNTUK INFO DAN PENDAFTARAN :
    LIVE CHAT : http://poker899.vip
    WHATSAPP : +855884660017
    LINE : POKER899

    BalasHapus
  2. KUMPULAN VIDEO BOKEP INDO, JEPANG, BARAT, ASIA, ABG SMP & SMA PECAH PERAWAN KORBAN PACAR MEMEK MULUS MASIH RAPET , DESAHAN KENIKMATAN TERBARU DAN TERUPDATE 2020 FREE DOWNLOAD (.)v(.) 8==D~ Crottt .. Crottt >.<

    BOKEP VIRAL

    BOKEP INDO

    BOKEP JEPANG

    BOKEP BARAT

    BOKEP ASIA

    MIMPIBASAH.NET

    MIMPI BASAH

    BalasHapus