Selasa, 24 Oktober 2017

17 Makanan Kreasi 3D Ini Bikin Takjub, Gak Tega Makan!


17 Makanan Kreasi 3D Ini Bikin Takjub, Gak Tega Makan!

Seiring berkembangnya teknologi, variasi dunia kuliner juga turut berkembang. Tak hanya soal rasa, tetapi juga masalah penampilan.
Teknologi canggih tersebut bisa membuat sebuah makanan tampak 3D. Di Indonesia, mungkin kita hanya tahu sebatas seni latte art 3D.  Namun, makanan-makanan di bawah ini lebih dari itu lho.

1. Bentuknya lucu, ya? Tampak seperti bantal duduk.

18013519-1095215987290755-7286689043054592000-n-97661f516fa9348cbbe40ca37a252c9a.jpg

2. Sebenarnya ini merupakan kue lembut berlapis yang terbuat dari buah aprikot.

18095827-106323899931541-2173323476922793984-n-9239dbd29690118faeb34a639e2076a1.jpg

3. Untuk membuatnya, dibutuhkan alat canggih sebagai cetakannya. Selebihnya, tergantung pada kehandalan sang koki.

4. Keren banget! Terdapat 81 irisan kue coklat yang bentuknya tidak akan sama. Komposisi cetakannya dibuat dengan menggunakan algoritma editor grafis Grasshopper.

22500226-126247671348947-6367975133050568704-n-ba3561997dc3bf4b5603e81ef8c5d021.jpg

5. Kece banget! Jadi ngerasa sayang untuk dimakan.Indonesia bisa mendapatkan kue seperti ini di mana, ya?

20688643-198237717378476-14496897603469312-n-42a15e6060292dedc657ae941bd2132e.jpg

6. Gak selalu menggunakan alat canggih, kok! Terkadang, kamu hanya butuh ketekunan dan kreatifitas yang tinggi untuk membuat kue seperti ini.

7. Inilah Dinara Kasko, seorang koki lulusan arsitektur dan desain 3D yang mencurahkan hidupnya sebagai "pastry art".

17265680-1872129326331903-23123704489705472-n-bce28b3498977bbf2cf7ffb392e1a2a0.jpg

8. Kamu yang merasa ahli dalam membuat karya seni, mungkin tertarik membeli produk ini.

9. Foodinie merupakan gabungan dari food dan genie. Sebuah teknologi yang memadukan makanan, seni, serta desain.

foodini-3d-prints-a-pizza-designboom-02-67e51db0d376657e2725c709a59ad339.jpg

10. Sistem kerjanya sama seperti mesin kopi otomatis. Foodinie  berisi enam kapsul, masing-masing berisi bahan yang berbeda. 
foodiniburger-14ae760bd109821372ad93cea3abc8ef.jpg

11. Walaupun begitu, kamu bisa bebas berkreasi dengan menghasilkan makanan unik seperti ini. Bisa plattingtanpa ribet, deh!

foodini-curry-sampler-c3f8e0f75c303d877e2ec9276f293936.jpg

12. Jangan lupa dimasukkan ke dalam oven sebelum siap disantap.

3dp-foodini-burger-63ca8d14f864b8881c170937d9766bf6.jpg

13. Kamu tertarik untuk membelinya? Harganya sekitar 835 euro atau sekitar Rp 13 juta.

untitled-87ab5a98ee50f1862e64dfec2f601949.jpg

14. Lebih kerennya lagi adalah mesin cetak makanan dari 3D Systems.

15. Kamu bisa membuat permen maupun coklat 3D dengan mudah, kapan pun.

pg-18-3d-printer-wide-25d5a1046c7c5a4f85773e34eaeb630e2fed8a9b-a63d2f06c93e35156836811cbd1d51b9.jpg

16. Bahkan, bisa membuat bentuknya tampak seperti ini. Keren banget, kan!

3d-systems-chefjet-chefjet-pro-creations-3-3d32f7ca986b56d7e138d4214bfa5024.jpg

17. ChefJet (monokrom) dijual sekitar US$ 5.000 atau sekitar Rp 70 juta dan ChefJet Pro (warna warni) di kisaran US$ 10 ribu atau sekitar Rp 135 juta. 

chefjet-58684fd5f8d48a1f4c7cbdf8cb5d8c30.jpg

Jadi, kamu lebih tertarik belajar masak untuk menghasilkan makanan berkelas atau ambil cara cepat dengan membeli mesin cetak 3Dnya nih?

0 komentar:

Posting Komentar